HUJAN ASAM MENGHANTUI SITUS MAYA MEKSIKO

Pengunjung situs Meksiko kuno disepanjang La Ruta Maya akan mendapat peringatan terlebih dahulu ; hujan asam dan faktor lingkungan lainnya akan mengakibatkan efek serius pada monumen suku Maya.
Ahli sejarah Merle Geene Robertson yang mempelajari situs suku Maya di Meksiko dengan dukungan dari Himpunan Geografi Nasional menyebut hujan asam sebagai musuh nomor satu yang membuat masalah pada reruntuhan suku Maya. Terutama pada Yucatan Peninsula dimana struktur tulisan suku Maya yang amat indah dengan warna merah atau biru yang disebut warna menyala. "Reruntuhan itu ditumbuhi ganggang, bakteri dan organisma yang tumbuh subur dihutan yang mengakibatkan lukisan - lukisan suku Maya hampir musnah." Dr. Robertson melaporkan.
( NGM / Taruna )

0 comments:

Post a Comment

Silahkan Anda meninggalkan komentar, saran dan kritik setelah membaca tulisan ini. Thanx bgt.

 
 
 

Archives

Gabung di Facebook

Posting Terbaru

Followers

Komentar Terbaru